Home » » CARA MEMBUAT RPP KURIKULUM 2013 SD

CARA MEMBUAT RPP KURIKULUM 2013 SD

Posted by TABINA KAMPUS - RPP on Saturday 12 December 2015



Panduan Mudah Penyusunan RPP SD Kurikulum 2013


RPP keperluan paling mendasar yang diperlukan guru dalam melaksanakan proses pembelajaran. Namun banyak dari kalangan guru yang mengalami kesulitan dalam penyusunan RPP, khususnya penyusunan dalam bentuk dokumen Word karena guru harus mengcopy paste isi buku guru kedalam sebuah dokumen word secara berurutan dan sistematis berdasarkan ketentuan pada permendikbud No. 57 tahun 2014.

Sebagai tahap awal dalam penyusunan RPP SD Kurikulum 2013 ini, hal pokok yang harus bapak/ibu guru siapkan adalah keterampilan dasar bapak/ Ibu guru dalam mengoperasikan Microsoft Word karena ini adalah syarat utama ketika nanti Bapak Ibu mengcopy paste isi buku digital kedalam lembar kerja dokumen word karena hasil yang Bapak/ Ibu copy paste akan terlihat tidak rapi sehingga memerlukan keterampilan Bapak /Ibu Guru untuk merapikannya menjadi sebuah isi bacaan yang teratur dan mudah di baca.

Baiklah, saya anggap syarat di atas telah Bapak /Ibu kuasai. Selanjutnya kita melangkah ketahap tutorial penyusunan RPP SD Kurikulum 2013.  Dimulai dengan penyiapan buku guru digital. Bila bapak ibu belum memilikinya dapat Bapak/ Ibu guru download di SINI

Poin-poin atau langkah-langkah penyusunan RPP SD K-2013 ini, format yang saya ambil adalah format berdasarkan Permendikbud No. 57 tahun 2014.


 Permendikbud No. 57 tahun 2014 dapat Bapak/Ibu Guru download pada link di bawah ini:


Selamat mengikuti tutorial penyusunanan RPP SD Kurikulum 2013. berikut

A. Kompetensi Inti
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
Kompetensi Dasar
Indikator
 
 
Kompetensi Dasar "Kotak Merah" dan Indikator "Kotak Biru"

C. Deskripsi Materi Pembelajaran
Ini dapat anda temukan di bagian awal pada buku guru, perhatikan contoh gambar berikut:
 Deskripsi Materi Pembelajaran


D. Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
Kegiatan Inti
Kegiatan Penutup
Langkah-Langkah Pembelajaran
Ket : Bapak/Ibu Guru dapat menyesuaikan penempatannya berdasarkan Kegiatan awal, Inti dan Penutup.

E. Penilaian
1.      Teknik Penilaian.
a.      Penilaian sikap:
 

b.                Penilaian pengetahuan:
 


c.                Penilaian Keterampilan
-                Observasi (Pengamatan)
-                Unjuk kerja

F. Media dan alat Pembelajaran
 
Sekian, semoga Panduan Mudah Penyusunan RPP SD Kurikulum 2013 ini dapat membantu Bapak/ Ibu guru dalam menyiapkan RPP Kurikulum 2013, atas segala kekurangan dalam tutorial ini, saya bersama www.tabinakampus.ga mohon komentar untuk perbaikan, silahkan kirim saran dan kritik melalui kotak komentar.

Contoh RPP SD K-2013  Download di SINI


Thanks for reading & sharing TABINA KAMPUS - RPP

Previous
« Prev Post

0 comments:

Post a Comment

Search This Blog

Powered by Blogger.

Blog Archive

Pages

Contributors