Home » » TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 6

TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 6

Posted by TABINA KAMPUS - RPP on Wednesday 21 December 2016

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan                 : SD Negeri 3 Beureunuen
Kelas/Semester                      : 2/II
Tema 5                                  : Hidup Bersih  dan Sehat
Sub Tema 4/ Pembelajaran     : Hidup Bersih dan Sehat di Masyarakat/ 6
Alokasi Waktu                       : 1 Hari


A. Kompetensi Inti :
1.      Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2.      Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3.      Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, dan sekolah.
4.      Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas  dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak  beriman dan beraklak mulia.

B. Kompetensi Dasar / Indikator
a) Bahasa Indonesia
1.1 Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di tengah keberagaman bahasa daerah.
2.1 Memiliki kepedulian dan rasa ingin tahu terhadap alam sekitar, hewan, dan tumbuhan melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah.
3.2 Mengenal teks cerita narasi sederhana kegiatan dan bermain di lingkungan dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman.
3.2.3 Menyebutkan urutan kegiatan dengan topik tertentu.
4.2 Memperagakan teks cerita narasi sederhana tentang kegiatan dan bermain di lingkungan secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian.Indikator
4.2.4 Membuat jadwal harian berdasarkan kegiatan yang dilakukan.
4.2.5 Menyimpulkan isi cerita narasi yang telah ditulis.

b) Matematika
1.1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2.1 Menunjukkan sikap cermat dan teliti, jujur, tertib dan mengikuti aturan, peduli, disiplin waktu serta tidak mudah menyerah dalam mengerjakan tugas.
3.9 Mengenal bangun datar dan bangun ruang, serta mengelompokkan berdasarkan sifat geometrisnya.
3.9.3 Menyebutkan unsur-unsur pada bangun datar dan bangun ruang.
4.6 Mengurai unsur-unsur bangun ruang sederhana dari bendabenda di sekitar.Indikator
4.6.1 Mengurai unsur-unsur bangun ruang yaitu sisi, sudut, dan rusuk.
4.6.2 Menggambar sisi bangun ruang berupa segi tiga, segi empat dan segi enam dengan ukuran tertentu.

d) SBdP
1.1 Menikmati keindahan alam dan karya seni sebagai salah satu tandatanda kekuasaan Tuhan.
2.2 Menunjukkan rasa ingin tahu untuk mengenal alam di lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya seni
3.3 Memahami gerak seharihari dengan memperhatikan tempo gerak.
3.3.3 Mengidentifikasi gerak simbolik.
4.12 Mempraktikkan variasi berbagai pola gerak dasar dominan statis (bertumpu dengan tangan dan lengan depan/belakang/samping, bergantung, sikap kapal terbang, dan berdiri dengan salah satu kaki),serta pola gerak dominan dinamis (menolak, mengayun, melayang di udara, berputar, dan mendarat) dalam aktivitas senam.Indikator
4.12.7 Menirukan gerakan bekerja melalui gerak anggota tubuh dengan menggunakan tempo lambat sesuai dinamika gerak.
4.12.8 Menirukan gerakan bekerja melalui gerak anggota tubuh dengan menggunakan tempo sedang sesuai dinamika gerak

C. Deskripsi Materi Pembelajaran :
1.      Teks cerita narasi sederhana kegiatan dan bermain di lingkungan dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia
2.      Bangun datar dan bangun ruang, serta mengelompokkan berdasarkan sifat geometrisnya
3.      Gerak simbolik

D. Kegiatan Pembelajaran :
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
A. Kegiatan Pendahuluan
1.      Guru mengucapkan salam dan anak menjawab salam
2.      Mengajak semua siswa berdoa.
3.      Pada awal pelajaran, guru menempel gambar di depan kelas
4.      Tanya jawab tentang gambar yang sudah dikenal siswa.
5.      Kemudian, siswa diminta untuk membentuk beberapa kelompok
6.      Melakukan apersepsi dengan mengaitkan pembelajaran yang lalu dengan pembelajaran yang sekarang diajarkan.
7.      Menginformasikan tentang tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang “Hidup Bersih  dan Sehat”.
8.      Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai setelah pembelajaran berlangsung.
9.      Pada awal pembelajaran, guru mengondisikan siswa secara klasikal dengan mendeskripsikan ilustrasi gambar dan percakapan yang merangkum kompetensi-kompetensi yang akan dipelajari

15 menit
B.Kegiatan Inti
Pemotivasian
Alternatif Pembelajaran:
o   Pada awal pembelajaran, guru mengondisikan siswa secara klasikal dengan memberikan apersepsi.
o   Guru menyampaikan pentingnya menjaga kebersihan dan kesehatan di lingkungan masyarakat.
o   Guru membimbing siswa untuk mengamati gambar tentang memberantas sarang nyamuk (mengamati).
o   Siswa mengamati isi teks tentang langkah memberantas nyamuk, yaitu mengubur barang bekas, menutup penampungan air, dan menguras bak mandi secara rutin (mengamati).
o   Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan untuk mengecek pemahaman siswa.
  1. Apakah yang dilakukan Ayah?
  2. Mengapa harus melakukan 3M?
o   Guru membimbing siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang hasil pengamatannya.
o   Kegiatan ini melatih anak untuk menumbuhkan rasa ingin tahu mereka.
o   Siswa diminta menulis pertanyaannya, kemudian secara bergantian siswa mengajukan pertanyaan.
o   Guru mencatat pertanyaan-pertanyaan siswa dan membahasnya secara klasikal.
o   Siswa mengamati gambar Ayah Siti melakukan 3M.
o   Siswa melakukan gerakan mencangkul. Siswa menirukan gerakan kepala, badan, tangan, dan kaki.
o   Siswa melakukan gerakan menguras kamar mandi. Gerakan menguras kamar mandi dengan menirukan bagaiman mengambil air dengan gayung.
o   Siswa mengamati teks syair lagu “Hati Gembira”.
o   Guru memberikan contoh menyanyikan lagu “Hati Gembira”.
o   Siswa menyanyikan “Hati Bergembira” bersama-sama. Guru dapat memberikan iringan musik ritmis dengan tepuk tangan atau dengan gerakan.

o   Siswa mengamati gambar benda-benda dengan cermat, mengidentifikasi bentuk sisi-sisi bangun yang ada pada gambar.
o   Siswa menuliskan bentuk bangun yang terdapat pada gambar.
o   Siswa mengingat kembali kegiatan yang dilakukan hari ini.
o   Siswa menulis waktu dan kegiatan yang telah dilakukan hari ini.

Kegiatan Pengayaan:
o   Jika siswa sudah bisa menirukan gerakan mencangkul dan menguras bak mandi dengan baik, maka guru dapat memberikan penugasan berupa menirukan pekerjaan orang tua masing-masing.
o   Jika siswa sudah bisa menentukan sisi gambar bangun ruang, maka guru dapat memberikan latihan lanjutan yaitu menentukan sisi-sisi benda yang lain.
o   Jika siswa sudah bisa membuat jadwal harian, maka guru dapat memberikan tugas lanjutan membuat jadwal kerja bakti di sekolah.

Kegiatan Remedial:
o   Jika siswa kesulitan menirukan gerakan menarik mencangkul dan menguras bak mandi dengan baik, maka guru memberikan bimbingan yang intensif.
o   Jika siswa kesulitan menentukan sisi gambar bangun ruang, maka guru dapat memberikan bimbingan sesuai kesulitan siswa.
o   Jika siswa kesulitan membuat jadwal harian, maka guru memberikan bimbingan yang itensif.

 150 menit









C.Kegiatan   Penutup
1.      Bersama-sama dengan siswa membuat kesimpulan/rangkuman hasil belajar selama sehari.
2.      Melakukan penilaian hasil belajar
3.      Melakukan repleksi
4.      Menyampaikan pesan moral/belajar.
5.      Menutup dengan membaca Surat Al-Fatihah
15 menit

E. Penilaian :
1.      Teknik Penilaian.
a.       Penilaian sikap: Percaya diri dan teliti
b.      Penilaian pengetahuan: Daftar periksa dan skor
c.       Unjuk kerja: Menulis cerita narasi dan menirukan gerakan bermain.

2.      Jenis penilaian:  a.  Observasi
                                  b.  Tertulis,lisan
                                  c . Praktek,projek

3.      Instrumen Penilaian
4.      Rubrik dan  Penskoran Nilai;
 

INSTRUMEN PENILAIAN
1.        Penilaian Sikap
No
Nama Siswa
Perubahan Tingkah Laku
Percaya Diri
Teliti
Santun
BT
MT
MB
SM
BT
MT
MB
SM
BT
MT
MB
SM
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
Aderifka












2
Adinda Afrisa












3
Alya Nazhifa












4
Dafa Nugraha Firna












5
Khalil Rizki












6
Lisra Syifa Ulya












7
Keyla Nayyan Putri












8
M.alfaizul Fuzul












9
M.Munzir Umami












10
Muntahar Alzaidi












11
Mariska Asyifa












12
Nisaul Azkia












13
Natasya Agustiana












14
Putri Maulida












15
Raysy Aulia Alfarisi












16
Riski Hidayatullah












17
Raja Ashabul Yamin












18
Syariful Anam Hasibuan












19
Sifaul Afra












20
T.M.Nurus Syifiq












21
T.Waliyuddin












22
T.Riski Asyraf












23
Tariq Atallah












24
Ulfa Maqfirah












25
Wahyu Andani












26
Mardatul Aini












27
M.WaliyuAllah



























Ket:
BT             : Belum terlihat
MT            : Mulai Terlihat
MB           : Mulai Berkembang
SM            : Sudah Membudaya

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: Tes Tertulis (isian)
a. Menentukan segitiga, segiempat, dan segienam dari gambar bangun.
b. Membuat Jadwal Harian.
Kriteria Penilaian.


Kriteria
Bobot
1.
Menulis 7 kegiatan dan memuat kegiatan berserta waktunya dengan benar
4
2.
Menulis 5-6 kegiatan dan memuat kegiatan berserta waktunya dengan benar
3
3.
Menulis 3-4 kegiatan dan memuat kegiatan berserta waktunya dengan benar
2
4
Menulis kurang dari 3 kegiatan berserta waktunya dengan benar
1

2. Penilaian Keterampilan
a. Membuat pertanyaan dari gambar yang diamati.
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Kegiatan Bertanya
No
Kriteria
Terlihat (√)
Belum Terlihat  (√)
1.
Menggunakan kata tanya yang sesuai


2.
Penggunaan tanda tanya pada kalimat tanya


3.
Kesesuaian pertanyaan dengan gambar yang diamati


4
Menggunakan kata tanya yang bervariasi



b. Menirukan gerakan bekerja melalui gerakan simbolik berdasarkan pengamatan.
Penilaian: Pengamatan
Rubrik Penilaian Menirukan Gerakan Bekerja Melalui Gerakan Simbolik Berdasarkan
Pengamatan
No
Kriteria
Terlihat (√)
Belum Terlihat  (√)
1.
Keterampilan koordinasi kaki dan tangan dalam menirukan
gerakan mencangkul/menguras bak mandi


2.
Keseimbangan posisi badan dalam menirukan gerakan
mencangkul/menguras bak mandi


3.
Ketaatan pada aturan menirukan mencangkul/menguras bak
mandi



F. Sumber dan Media
1.      Buku Siswa Tema 5 “Hidup Bersih dan Sehat”
2.      Kardus bekas, Kertas kado/kertas koran/kalender yang tidak terpakai (tergantung selera), plastik parcel atau pastik biasa juga bisa, tali rafi, Double tape/lem.
3.      Gunting, jarum kasur, penggaris.



Mengetahui,                                                                        Beureunuen, ……….….,  2016
Kepala SD Negeri 3 Beureunuen                                        Guru Kelas II,




ROSMIATI, S.Pd                                                            FAJRIAH, S.Pd
NIP.19581231 198012 2 006                                            NIP. 19601231 198206 2 028

Hasil Penilaian pengamatan
No
Nama Siswa
Kriteria
Kriteria
Terlihat
Belum Terlihat
Terlihat
Belum Terlihat
1
Aderifka




2
Adinda Afrisa




3
Alya Nazhifa




4
Dafa Nugraha Firna




5
Khalil Rizki




6
Lisra Syifa Ulya




7
Keyla Nayyan Putri




8
M.alfaizul Fuzul




9
M.Munzir Umami




10
Muntahar Alzaidi




11
Mariska Asyifa




12
Nisaul Azkia




13
Natasya Agustiana




14
Putri Maulida




15
Raysy Aulia Alfarisi




16
Riski Hidayatullah




17
Raja Ashabul Yamin




18
Syariful Anam Hasibuan




19
Sifaul Afra




20
T.M.Nurus Syifiq




21
T.Waliyuddin




22
T.Riski Asyraf




23
Tariq Atallah




24
Ulfa Maqfirah




25
Wahyu Andani




26
Mardatul Aini




27
M.WaliyuAllah






                                                                                          Beureunuen, ……….….,  2016
                                                                                          Guru Kelas II,



                                                                                          FAJRIAH, S.Pd
                                                                                          NIP. 19601231 198206 2 028


Lembar Kerja Siswa
(LKS)

Perhatikan gambar berikut!

TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 6



Berdasarkan gambar di atas bangun datar apa yang
kamu temukan? Tuliskan jawaban!

MEDIA
TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 6

TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 6

TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 1
TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 2
TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 3
TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 4
TEMA 5 KELAS 2 SUB 4 PB 5

Thanks for reading & sharing TABINA KAMPUS - RPP

Previous
« Prev Post

0 comments:

Post a Comment

Search This Blog

Powered by Blogger.

Blog Archive

Pages

Contributors